You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bantaran Kali Duri Dibersihkan
.
photo doc - Beritajakarta.id

Bantaran Kali Duri Dibersihkan

Kami juga sudah mengimbau warga maupun ormas agar tidak lagi mendirikan bangunan di bantaran kali

Bantaran Kali Duri, di Jalan Krendang Barat, Tambora, Jakarta Barat, dibersihkan. Belasan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dikerahkan membersihkan puing bangunan sisa penertiban.

Lurah Krendang, Andre Ravnic mengatakan, penertiban Senin (15/2) kemarin, menyisakan puing-puing sisa bangunan. Oleh karena itu, pihaknya menerjunkan sebanyak 15 petugas PPSU.

Bangunan Liar di Kali Duri Ditertibkan

"Kami juga sudah mengimbau warga maupun ormas agar tidak lagi mendirikan bangunan di bantaran kali. Bantaran Kali Duri harus bersih dari banguna liar," tegasnya, Rabu (17/2).

Dipastikan Andre, pihaknya akan melakukan pengawasan rutin lokasi tersebut. Bila ada yang kembali mendirikan bangunan, Andre mengaku tidak segan-segan membongkar tanpa melakukan pemberitahuan.

 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1490 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1479 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1243 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1203 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1129 personFolmer